Posted by : namakuameliya
Kamis, 18 September 2014
Melengkapi Gaya Berkendara Anda
All
New Xenia tipe Deluxe hadir dengan pilihan mesin 1.000cc (M Deluxe)
yang efisien dan 1.300 cc(R Deluxe) yang bertenaga. All New Xenia tipe
Deluxe juga sudah dilengkapi dengan kaca film, PSP (Paint and Sound
Protection) dan Rust Protection serta kelengkapan standar berupa
Electronic Power Steering, seat belt tipe ELR di setiap baris, sandaran
kepala di baris ke-3, Electric Outer Mirror, Tilt Steering (Tipe R
Deluxe) dan AC Double Blower (Tipe R Deluxe). Untuk menambah gaya
berkendara Anda dan keluarga, All New Xenia tipe Deluxe juga dilengkapi
berbagai aksesoris seperti: